Sabtu, 13 Agustus 2016

Resep Sup Ayam Enak Banget

Resep Sup Ayam - Sup adalah sayuran yang enak yang biasanya dipadu dengan beberapa sayuran seperti wortel,engkol,daun bawang dll. Biasanya sup disajikan saat kedinginan dan juga saat flu. Untuk sup sendiri lebih cocok di isi juga dengan ayam dan juga ceker agar terlihat lebih lengkap. Untuk beberapa orang sendiri pasti sudah sering memakan sup. Tapi,bagi yang belum bisa membuat pasti bingung bagaimana membuat sup ayam. 


Membuat sup ayam sendiri sangat mudah,karena proses nya tidak lama dan juga caranya yang mudah untuk anda ikuti. Nah,langsung saja kita simak resep sup ayam enak.

Bahan Membuat Sup Ayam
  • 500 gram daging ayam
  • 3 Batang wortel segar (dicuci bersih)
  • 1 Batang Daun Bawang Seledri
  • 2 sendok garam
  • 150 gram engkol (dipotong)
  • 100 gram kentang (dipotong)
  • Bawang Merah
  • Bawang Putih
  • 100 gram Merica
  • 1000 ml air bersih (untuk kuah sup)
Cara Membuat Sup Ayam
  1. Langkah pertama adalah rebus ayam dahulu hingga matang.
  2. Lalu ambil wajan/panci dan masukan air bersih tadi. Masukan daun bawang,wortel,engkol,kentang dan seledri dan masukan ayam tadi. 
  3.  Lalu ulek atau blender bumbu bawang merah,bawang putih,merica dan juga garam hingga halus.
  4. Masukan bumbu itu ke panci tadi,aduk hingga merata.
  5. Tunggu hingga semua bahan empuk, matang dan tercium wangi.
  6. Resep Sup Ayam Pun Siap Dihidangkan.
Nah,bagaimana sangat mudah bukan membuat sup? Anda bisa mencoba membuatnya sekarang dirumah dengan mudah. Demikian informasi mengenai Resep Sup Ayam. Semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Iklan Responsive Atas

.

Iklan Responsive Bawah